Cloud Computing Fundamentals

Cloud computing merupakan opsi yang populer karena memiliki banyak keuntungan, seperti irit biaya, meningkatkan produktivitas, kecepatan, efisiensi, performa, dan keamanan. Maka itu, tak heran banyak perusahaan atau orang-orang yang menggunakan cloud untuk menyimpan data. Cloud computing terbilang layanan yang relatif baru, tapi sudah digunakan oleh beragam perusahaan mulai dari yang kecil…

Continue ReadingCloud Computing Fundamentals

CAD For Mechanical : AutoCAD or CATIA

Pada masing-masing tingkatan hampir di dalam semua jenis industri sewaktu proses pembuatan produk berlangsung (baik tingkatan politik perusahaan, perancangan, pembuatan dan perakitan, dan tingkatan distribusi dan purnajual) dan antara berbagai tingkatan tersebut terjadi suatu proses komunikasi atau pertukaran informasi di antara departemen pabrik (alat, mesin, dan manusia). Dari berbagai bentuk media komunikasi…

Continue ReadingCAD For Mechanical : AutoCAD or CATIA

AutoCAD 3D

Membuat model 3D membantu pengguna lebih baik memvisualisasikan dan menyajikan desain yang dibuat dengan AutoCAD. Pelatihan  memperkenalkan Peserta pada konsep dasar dan alur kerja untuk menciptakan Model 3D. Peserta mengeksplorasi bagaimana membuat dan memodifikasi model solid dan permukaan serta bagaimana menampilkan model 3D dari sistem AutoCAD ke kertas atau versi elektronik…

Continue ReadingAutoCAD 3D

AutoCAD 2D

Program AutoCAD merupakan salah satu program yang dipakai untuk menyelesaikan desain dan gambar teknis yang dibutuhkan oleh industri tertentu, seperti Arsitektur & Landscape, Pekerjaan Struktur, Mesin, Elektronik, dan sebagainya. AutoCAD sendiri bisa dimanfaatkan untuk menghasilkan desain gambar 2D dan 3D. Silabus ini disusun berdasarkan modul kelas ataupun materi yang berisi mengenai…

Continue ReadingAutoCAD 2D

Advanced Ms Power Point

Kemampuan mengoperasikan komputer untuk menyelesaikan pekerjaan perkantoran sehari-hari kini menjadi tuntutan untuk dikuasai oleh semua personil dalam organisasi, baik staf maupun level pimpinan. Program ini bersifat fundamental dan ditujukan bagi personil organisasi yang sering mengelola pekerjaan administrasi perkantoran umum sehari-hari dengan komputer, namun masih memiliki keterbatasan kemampuan dalam pengoperasian komputer. Pelatihan…

Continue ReadingAdvanced Ms Power Point

Advanced Ms Visio

Pelatihan Ms Visio / Microsoft Office Visio membuat pembuatan diagram lebih mudah, baik untuk menggambar flowchart, pemetaan jaringan IT, membangun chart organisasi, mendokumentasikan proses bisnis, atau menggambakan rencana dasar. Membuat diagram dengan cepat dan efisien Dengan fitur-fitur yang lengkap, Microsoft Visio memungkinkan pengguna untuk membuat diagram profesional secara cepat. Microsoft Office…

Continue ReadingAdvanced Ms Visio

Database Management With Ms Access 2010 And SQL Method

Umumnya karyawan yang bukan dari departemen IT tidak terlalu mengerti tentang penerapan konsep pengembangan aplikasi DataBase Management System dengan menggunakan aplikasi Microsoft Access 2019. Microsoft Access 2019 adalah software database management database yang terupdate, lebih simple dan pemrograman visual yang sangat handal untuk membangun aplikasi sistem manajemen database relasional (Relational Database…

Continue ReadingDatabase Management With Ms Access 2010 And SQL Method

Basic Microsoft Office

Kemampuan mengoperasikan komputer untuk menyelesaikan pekerjaan perkantoran sehari-hari kini menjadi tuntutan untuk dikuasai oleh semua personil dalam organisasi, baik staf maupun level pimpinan. Program ini bersifat fundamental dan ditujukan bagi personil organisasi yang sering mengelola pekerjaan administrasi perkantoran umum sehari-hari dengan komputer, namun masih memiliki keterbatasan kemampuan dalam pengoperasian komputer.Pelatihan mempelajari…

Continue ReadingBasic Microsoft Office

Perancangan dan Implementasi E-Learning Berbasis LMS MOODLE

Kebutuhan akan suatu konsep dan mekanisme belajar mengajar (pendidikan) berbasis TI menjadi tidak terelakkan lagi. Konsep yang kemudian terkenal dengan sebutan e-Learning ini membawa pengaruh terjadinya proses transformasi pendidikan konvensional ke dalam bentuk digital, baik secara isi (contents) dan sistemnya. Saat ini konsep e-Learning sudah banyak diterima oleh masyarakat dunia, terbukti…

Continue ReadingPerancangan dan Implementasi E-Learning Berbasis LMS MOODLE

Advanced Ms Excel

Microsoft Excel merupakan program aplikasi pada Microsoft Office yang digunakan dalam pengolahan angka (Aritmatika). Microsoft Excel ini sangat membantu dalam menyelesaikan permasalahan pengolahan angka yang ditemui dalam kegiatan sehari-hari dari yang mudah sampai dengan yang rumit Tujuan Training : Setelah mengikuti pelatihan ini diharapkan peserta memahami penggunaan rumus pada terutama tentang…

Continue ReadingAdvanced Ms Excel