Tata Kelola Niaga

Setelah mengikuti pelatihan ini, para peserta diharapkan dapat memahami : Bagaimana cara mengimplementasikan tata kelola niaga di perusahaan secara tepat Cara melaksanakan assessment tata kelola niaga sesuai SOP yang berlaku Peserta memahami parameter penyebab terjadinya kegagalan pengelolaan perusahaan sebagai akibat dari tata kelola yang buruk Peserta memiliki pemahaman yang memadai dan…

Continue ReadingTata Kelola Niaga

Feasibility Study

Investasi dilakukan  dalam industri manufaktur maupun industri jasa, pada dasarnya merupakan usaha menanamkan faktor-faktor produksi dengan harapan dapat memberikan manfaat baik berupa keuntungan atau manfaat lain. Investment Feasibility Study merupakan usaha untuk menjamin agar investasi yang bersifat terbatas betul-betul  dapat mencapai tujuan seperti yang diharapkan baik dari segi manfaat ekonomi, financial…

Continue ReadingFeasibility Study

Change Management

Pelatihan ini diarahkan agar peserta memiliki sikap dan siap dalam berinteraksi dengan lingkungan yang cenderung selalu berubah sehingga perusahaan akan memiliki individu-individu yang handal, yaitu :  Peka terhadap situasi Bersikap proaktif Mengenal kelebihan Mengenal kekurangan serta berfikir positif. Tujuan Training : Dengan mengikuti pelatihan ini, peserta akan memperolah manfaat : Tanggap…

Continue ReadingChange Management

Strategic Planning and Corporate Budgeting

Lingkungan makro dan stakeholder perusahaan yang berubah sangat cepat dan seringkali di luar dugaan, terkadang membuat para eksekutif dan pengambil keputusan bingung dan tidak tahu harus berbuat apa. Keadaan seperti ini sangatlah berbahaya karena mungkin kompetitor sudah terlebih dahulu menyikapi perubahan itu dengan tepat. Perusahaan harus mampu secara proaktif memprediksi  dan…

Continue ReadingStrategic Planning and Corporate Budgeting

Leadership For Supervisor And Manager

Pemimpin yang efektif adalah yang mampu menyelaraskan gayanya dengan situasi dan bawahan. Semua ini diperlukan untuk mengenali tantangan yang ada dan meraih tujuan organisasi. Oleh karena itu, kemampuan bekerja sama dan mengembangkan bawahan mutlak diperlukan oleh seorang pemimpin. Dalam memenuhi kebutuhan akan pimpinan profesional tersebut salah satu jalan yang paling efisien…

Continue ReadingLeadership For Supervisor And Manager